-->

Contact BBM, Invite PIN BB, Gambar DP dan Lainnya


Sabtu, 21 Januari 2017

3 Waktu Efektif Broadcast Pesan Siaran BBM

Salah satu fitur bbm yang menunjang untuk jualan online adalah fitur broadcast pesan siaran, dimana sekali klik pesan terkirim kesemua kontak dalam waktu yang cepat.

Namun seringkali apa yang dilakukan para penjual yang memanfaatkan bbm untuk jualan, tidak memperhatikan waktu yang tepat buat kirim broadcast (BC BBM)

3 Waktu Efektif Broadcast Pesan Siaran BBM


Bisa jadi terlalu ambisi, bc seseringmungkin, hasilnya bukannya mendapatkan pembeli, tetapi kontak bbm berkurang karena kontak bbm menjadi kurang nyaman kemudian di delcont.

Sebenarnya pendapat saya bc bbm ini dilakukan jika ada sesuatu yang perlu, misalnya lagi update stok, atau sedang ada diskon, jadi pada intinya ada hal-hal yang menarik.

Baca juga : Perbanyak Kontak bbm, Dipromosikan Pin BBM kamu Gratis disini mau ?


Lalu Waktu yang Efektif untuk Broadcast kisaran jam berapa ?

Kenapa perlu memperhatikan waktu yang efektif, alasannya adalah Jangan sampai Anda sudah membuat konsep kata-kata broadcast sedemikian rupa, penulisan kalimat dan penawaran promo yang menarik pembacanya tapi tidak dibaca oleh konsumen lantaran mereka sedang sibuk, sedang dalam perjalanan atau sedang enggan memegang gadget mereka. maka dari itu perlunya memperhatikan waktu dan Pilihlah waktu yang tepat dalam mengirimkan broadcast message kepada seluruh kontak.

Waktu potensial untuk mengirim broadcast adalah pada :

1. Waktu siang hari jam 12.00 s.d jam 13.00
Biasanya jam istirahat makan siang, kemungkinannya sedang santai dan memegang hp.

2. Pada waktu sore hari jam 16.00 s.d 17.00
Biasanya pulang kerja, santai memegang handphone

3. pada waktu malam hari jam 21.00 s.d 23.00.
Karena pada waktu tersebut orang-orang memiliki lebih banyak waktu luang untuk memegang gadget mereka.

Demikian semoga mendapat gambaran, simak juga Alasan Kenapa Masih jualan menggunakan aplikasi bbm

 
Atas